Ultimate Pahala! Inilah Keutamaan Sedekah Makanan
ENERGIBANGSA.ID – Sedekah makanan adalah salah satu bentuk ibadah yang sangat dianjurkan dalam Islam. Memberi makan kepada orang lain, terutama yang membutuhkan, memiliki kedudukan istimewa dalam ajaran Islam. Nabi Muhammad SAW menegaskan pentingnya amal ini dalam berbagai riwayat hadits. Dalam satu hadits, beliau bersabda, “Sesungguhnya di surga terdapat sejumlah kamar yang bagian luarnya terlihat dari […]